vissaventure.com

Ini Pesan Kepala Desa Ragemanunggal untuk KPPS yang Baru Dilantik - News

Kepala Desa Ragemanunggal Endi saat menyampaikan sambutan dalam kegiatan pelantikan KPPS di aula kantor desa, Kamis, 7 November 2024. (UrbanJabar.com)

- Sebanyak 63 anggota Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) di Desa Ragemanunggal siap bertugas dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang berlangsung 27 November 2024.

Kepala Desa Ragemanunggal Endi yang turut hadir pada kegiatan pelantikan KPPS itu berharap anggota KPPS bersemangat dan menjaga solidaritasnya.

"Pesan saya sering bertanya agar tidak terjadi miskomunikasi dan bisa profesional dalam bertugas," ucap Endi, Kamis, 7 November 2024.

Baca Juga: 63 Anggota KPPS Desa Ragemanunggal Dilantik, PPS Segera Jadwalkan Pembekalan

Endi mengatakan sejauh ini kondisi di desa kondusif dan terjaga.

Dia pun mengajak masyarakat untuk datang ke tempat pemungutan suara (TPS) menggunakan hak pilih.***

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat